Vidic: United Bisa Juara Liga Champions
Editor Bolanet | 12 September 2013 21:04
Pada musim 2011-12, United secara mengejutkan tak bisa melewati fase grup dan harus menyeberang ke Liga Europa. Musim lalu, perjuangan United kandas akibat disingkirkan Real Madrid di babak 16 besar.
Kami yakin bisa mencapai babak akhir, dan dengan sedikit keberuntungan, kami bisa juara Liga Champions. Seandainya kami lebih beruntung ketika melawan Madrid musim lalu, kami bisa mencapai perempat final dan siapa tahu apa yang bisa terjadi, jelas Vidic.
Vidic mengatakan dirinya cukup terinspirasi oleh kesuksesan dua tahun lalu. Saat itu Chelsea melewati banyak rintangan besar untuk bisa menjadi juara Liga Champions.
Dua tahun lalu, Chelsea berhasil menjadi juara. Apa ada yang memperkirakan Chelsea akan menang saat itu? Barcelona sempat memenangkan segalanya dan musim lalu Bayern datang. Pemenang kompetisi ini sangat sulit diprediksi, tambahnya. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Akan Jalani Debut Sebagai Bek Kiri?
Liga Spanyol 11 September 2013, 22:33 -
Zidane Yakin Casillas Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 11 September 2013, 22:04 -
Wanita 'Pujaan' Ozil Pun Bantah Tuduhan Madrid
Bolatainment 11 September 2013, 20:40 -
Higuain: Saya Menderita di Madrid
Liga Champions 11 September 2013, 19:25 -
Zlatan: Bale Mendapat Banyak Tekanan di Madrid
Liga Spanyol 11 September 2013, 18:08
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39