Vidal: Tim Manapun Sulit Menang Lawan Bayern
Editor Bolanet | 26 April 2016 12:12
Menurut Vidal, Bayern bukan tim yang mudah ditaklukkan.
Saya rasa Bayern adalah favorit (untuk juara musim ini). Itu karena pemain-pemain serta pelatih yang kami miliki (Josep Gaurdiola) dan apa yang sudah dia lakukan, kata Vidal seperti dikutip Four Four Two.
Selain itu, juga karena Bayern selalu memberi masalah bagi tim-tim Liga Champions di babak ini. Tim manapun sulit menang lawan Bayern, tegasnya.
Bayern selalu imbang dalam dua partai tandang terakhirnya di Liga Champions. Keduanya dengan skor 2-2, yakni melawan Juventus di babak 16 besar leg pertama dan Benfica di perempat final leg kedua. [initial]
Klik Juga:
- Bedah Kekuatan Semifinal UCL: Bayern Munchen
- Bedah Kekuatan Semifinal UCL: Atletico Madrid
- Alonso Salut Pada Spirit Simeone
- Coman: Target Saya Jadi Pemain Terbaik Dunia
- Coman: Guardiola Banyak Membantu Saya
- Lewandowski: Atmosfer Calderon Bisa Bangkitkan Adrenalin
- Lewandowski Tertantang Runtuhkan Benteng Atletico
- Lewandowski: Pertahanan Atletico Terkuat di La Liga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Man City Bertumpu Pada De Bruyne
Liga Champions 25 April 2016, 22:22 -
Yaya Toure Absen Lawan Real Madrid
Liga Champions 25 April 2016, 20:34 -
Menyimak Sisi Gelap Semifinal Liga Champions
Editorial 25 April 2016, 19:05 -
Liga Champions, Persembahan Bayern untuk Perpisahan Pep
Liga Champions 25 April 2016, 18:23 -
Ada Trio BBC, Ini Skuat Madrid Lawan Man City
Liga Champions 25 April 2016, 17:35
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39