Vidal: Saya Menuju Bayern
Editor Bolanet | 16 Juli 2015 04:49
- Arturo Vidal tiba-tiba saja santer dikabarkan akan bergabung dengan Bayern Munchen. Gelandang itu disebut sudah mencapai kesepakatan personal dengan Bayern dan kini tinggal menunggu kesuksesan negosiasi antara kedua klub.
Berita awal dari transfer Vidal menuju Bayern datang dari Chile. La Cuarta melaporkan bahwa Vidal telah mengatakan kepada keluarganya bahwa ia akan segera pindah ke Bayern.
Saat menjalani liburan dan tengah menggelar barbeque bersama keluarganya, Vidal menyatakan niat itu. Saya akan pergi ke Bayern, demikian yang dikatakan Vidal kepada keluarganya yang kemudian membocorkannya ke La Cuarta.
Berita itu kemudian menjadi semakin jelas setelah pihak Juve dan Bayern melakukan pertemuan. Kabarnya, Direktur Umum Juventus, Giuseppe Marotta, sendiri yang terbang ke Munchen untuk melakukan negosiasi.
Sampai saat ini, beritanya masih simpang siur. Ada yang menyebut Vidal akan ditukar Gotze, namun ada juga yang menyatakan bahwa Vidal akan dilepas seharga 45 juta euro. [initial]
(mun/hsw)
Berita awal dari transfer Vidal menuju Bayern datang dari Chile. La Cuarta melaporkan bahwa Vidal telah mengatakan kepada keluarganya bahwa ia akan segera pindah ke Bayern.
Saat menjalani liburan dan tengah menggelar barbeque bersama keluarganya, Vidal menyatakan niat itu. Saya akan pergi ke Bayern, demikian yang dikatakan Vidal kepada keluarganya yang kemudian membocorkannya ke La Cuarta.
Berita itu kemudian menjadi semakin jelas setelah pihak Juve dan Bayern melakukan pertemuan. Kabarnya, Direktur Umum Juventus, Giuseppe Marotta, sendiri yang terbang ke Munchen untuk melakukan negosiasi.
Sampai saat ini, beritanya masih simpang siur. Ada yang menyebut Vidal akan ditukar Gotze, namun ada juga yang menyatakan bahwa Vidal akan dilepas seharga 45 juta euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Hubungi Juventus Tanyakan Llorente
Liga Spanyol 15 Juli 2015, 23:53 -
Ternyata Evra Yang Yakinkan Kondogbia Untuk Main di Italia
Liga Italia 15 Juli 2015, 21:13 -
Khedira Pakai Nomor 28 Di Juventus
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:27 -
Juventus Setara Dengan Real Madrid
Liga Italia 15 Juli 2015, 20:11 -
Sami Khedira: Serie A Sangat Sulit
Liga Italia 15 Juli 2015, 19:31
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39