Verratti Dukung Juventus Kalahkan Dortmund
Editor Bolanet | 12 Maret 2015 17:58
Bukan untuk memperkuat rumor kepindahannya ke raksasa Italia itu. Dukungan Verratti kepada Juventus ia sebut sebagai dukungan untuk sepakbola Italia di Eropa.
Juventus sendiri akan menghadapi wakil Jerman, Borussia Dortmund di leg kedua tengah pekan depan.
Memenangkan pertandingan memberi anda begitu banyak kepercayaan diri. Setan ada dalam setiap detail Liga Champions, dan sekarang kami berada di perempat final dan ingin melakukan semampu kita, ujarnya.
Juventus? Saya akan mendukung mereka mengalahkan Dortmund. Saya berharap mereka lolos, untuk sepakbola Italia, tandasnya. (foti/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Bicara Ancaman Chelsea, Hazard dan Ibra
Liga Champions 11 Maret 2015, 21:03 -
Verratti: Saya Cinta Paris dan Tak Ingin Pergi
Liga Eropa Lain 11 Maret 2015, 20:12 -
Zenden Yakin Chelsea Sanggup Tendang PSG
Liga Champions 11 Maret 2015, 18:45 -
Mourinho Sindir Iming-iming Bonus PSG Kepada Pemainnya
Liga Champions 11 Maret 2015, 12:58 -
Andai Terdepak, Blanc Berniat Kalah Terhormat Dari Chelsea
Liga Champions 11 Maret 2015, 12:39
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39