Van Dijk: Rival Liverpool Seharusnya Iri!
Yaumil Azis | 28 Mei 2018 10:17
Bola.net - - Kegagalan Liverpool meraih trofi Liga Champions musim ini dirayakan oleh sebagian fans rival The Reds. Bagi sang bek, Virgil van Dijk, hal tersebut merupakan bentuk rasa iri yang disebabkan oleh kesuksesan klubnya.
Perjalanan Liverpool di Liga Champions musim ini terbilang cukup mengesankan. Berangkat sebagai salah satu kuda hitam, The Reds malah berhasil mencapai babak final dan mengalahkan klub besar lainnya seperti Manchester City dan AS Roma.
Sayangnya, mereka tak mampu mengakhirinya dengan sebuah trofi yang telah lama diidamkan. Di babak final, mereka tumbang dari sang juara bertahan dua musim berturut-turut, Real Madrid, dengan skor 1-3.
Kekalahan tersebut sontak mengundang reaksi dari fans-fans rival Liverpool di kompetisi domestik, di mana salah satunya adalah Gary Neville, legenda Manchester United, yang mengejek The Reds melalui Twitter. Van Dijk pun membalasnya, dan mengatakan bahwa mereka iri dengan pencapaian klubnya.
Komentar Van Dijk
Mereka bertingkah dengan girang, tapi saya pikir mereka seharusnya iri! lanjut mantan bek Southampton tersebut.
Kami berada di sini, sayangnya kami kalah, tapi saya pikir kami harus membawanya ke musim depan dan memastikan melakukan lebih baik dari apa yang telah dikerjakan tahun ini, pungkasnya.
Wakil Inggris Lainnya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Madrid di Piala Super Eropa Digelar 15 Agustus
Liga Champions 27 Mei 2018, 23:36 -
Siap Tinggalkan Madrid, Ronaldo: Ini Bukan Tentang Uang!
Liga Champions 27 Mei 2018, 22:08 -
Gareth Bale: Mungkin Saya Akan Pindah
Liga Champions 27 Mei 2018, 19:33 -
Bale Bicara Pentingnya Gol Salto ke Gawang Liverpool
Liga Champions 27 Mei 2018, 19:04 -
Zidane Tanggapi Dua Blunder Fatal Loris Karius
Liga Champions 27 Mei 2018, 18:38
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39