Van Dijk Percaya Manchester City Bisa Dikalahkan
Richard Andreas | 2 April 2018 13:00
Bola.net - - Liverpool tengah bersiap untuk menjamu Manchester City pada leg pertama perempat final Liga Champions, Kamis (5/4) dini hari mendatang. Bek tangguh LIverpool, Virgil van Dijk meyakini bahwa timnya berpeluang meraih kemenangan.
Dikatakannya, Manchester City memang tim yang kuat sepanjang musim ini. Tetapi Van Dijk mempercayai tim asuhan Pep Guardiola tersebut masih bisa dikalahkan.
Kami tahu bahwa mereka bisa dikalahkan, pasti. Van Dijk menegaskan pada tribalfootball.
Lebih lanjut, Van Dijk memperingatkan rekan setimnya untuk memahami bahwa pertandingan kali ini berformat dua leg. Kemenangan di leg pertama tak akan berarti jika Liverpool gagal menjaga penampilan di leg kedua nanti.
Tetapi ini jenis pertandingan yang berbeda. Rabu nanti (Kamis dini hari WIB, Red) hanyalah leg pertama. Kami harus mempertahankan fokus kami dan bersiap dengan baik, tambah eks Southampton ini.
Kami tahu akan menjadi tes besar melawan City dalam dua pertandingan berat. Tetapi ini adalah jenis pertandingan di mana anda ingin terlibat dan kami sudah menantikannya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Akui Man City Mustahil Dikejar
Liga Inggris 1 April 2018, 18:18 -
Satu Kemenangan Lagi, Man City Juara Premier League
Liga Inggris 1 April 2018, 15:39 -
Liverpool Ini Mirip Dengan Liverpool Yang Juara 2005
Liga Champions 1 April 2018, 07:00 -
Liverpool vs City, Ini Prediksi Steven Gerrard
Liga Champions 1 April 2018, 06:30 -
Smicer: Liverpool Mampu Kalahkan City
Liga Champions 1 April 2018, 06:00
LATEST UPDATE
-
Portugal Bersiap Meruntuhkan Tembok Denmark
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:27 -
Raul Asencio, Simbol Harapan Baru bagi Pemain Akademi Real Madrid
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 11:15 -
Barcelona dan Kebangkitan Timnas Spanyol: Seberapa Besar Pengaruhnya?
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:08 -
Gelombang Biru Prancis Siap Menggempur Karang Kroasia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 10:49 -
Jarang Main di Real Madrid, Arda Guler Kok Masih Dipanggil Timnas Turki?
Piala Dunia 20 Maret 2025, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40