Ulah Klopp Berujung Sanksi Dari UEFA
Editor Bolanet | 25 September 2013 01:48
Dalam laga yang dimenangkan Napoli dengan skor 2-1 tersebut, Klopp menerima kartu merah setelah melakukan protes keras dan mengintimidasi ofisial pertandingan. Protes tersebut dilancarkan setelah sang ofisial menunda Neven Subotic masuk kembali ke lapangan usai mendapatkan perawatan medis.
Akibat ulahnya, pihak UEFA menghukumnya dengan larangan mendampingi tim. Selain itu komisi disiplin UEFA akan bertemu pada 2 Oktober mendatang untuk memutuskan apakah hukuman Klopp akan ditangguhkan untuk pertandingan selanjutnya atau hanya menyerahkan denda.
Sementara itu, Klopp sendiri mengakui bahwa perbuatan yang telah ia lakukan adalah salah.
Saya telah melewati batas dan itu benar-benar menyedihkan, cetus Klopp. [initial]
Jurgen Klopp: Maaf, Saya Memang Bodoh
Marco Reus Terpantau Radar Arsenal
United dan Bayern Bidik Subotic (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
12 Alasan Sepakbola Olahraga Nomor Satu di Dunia
Editorial 24 September 2013, 14:20 -
Empat Klub Kandidat Juara Liga Champions Versi Ronaldo
Liga Champions 24 September 2013, 12:28 -
Capello: Ronaldo Lebih Baik Ketimbang Van Basten
Liga Champions 24 September 2013, 10:25 -
Ganasnya Produktivitas Gol Pedro
Liga Spanyol 24 September 2013, 10:11 -
United dan Bayern Bidik Subotic
Liga Inggris 24 September 2013, 07:54
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39