UEFA Rilis Skuat Terbaik Liga Champions 2018, Tidak Ada Gareth Bale!
Afdholud Dzikry | 28 Mei 2018 12:46
Bola.net - - Pengamat Teknis UEFA merilis 18 nama pemain yang tergabung dalam skuat terbaik Liga Champions musim ini (squad of the season). Di antaranya kembali muncul nama Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi yang selalu menjadi langganan.
Namun yang mengejutkan adalah absennya Gareth Bale dari daftar tersebut. Sebagaimana diketahui, Bale berperan besar dalam keberhasilan Real Madrid menjadi juara Liga Champions musim ini dengan dua golnya ke gawang Liverpool (3-1) di laga final akhir pekan lalu.
Adapun pihak-pihak yang berperan sebagai Pengamat Teknis adalah Jerzy Engel, Thomas Schaaf, Mixu Paatelainen, Peter Rudbæk, Cristian Chivu, David Moyes.
Berikut nama-nama pemain yang mendapat kehormatan tersebut:
Penjaga Gawang
- Keylor Navas (Real Madrid)
- Alisson Becker (AS Roma)
Bek
- Joshua Kimmich (Bayern Munchen)
- Sergio Ramos (Real Madrid)
- Marcelo (Real Madrid)
- Giorgio Chiellini (Juventus)
- Virgil van Dijk (Liverpool)
- Raphaël Varane (Real Madrid)
Gelandang
- Kevin De Bruyne (Manchester City)
- Casemiro (Real Madrid)
- Luka Modrić (Real Madrid)
- Toni Kroos (Real Madrid)
- James Rodríguez (Bayern Munchen)
Penyerang
- Edin Dzeko (Roma)
- Roberto Firmino (Liverpool)
- Lionel Messi (Barcelona)
- Cristiano Ronaldo (Real Madrid)
- Mohamed Salah (Liverpool).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Madrid di Piala Super Eropa Digelar 15 Agustus
Liga Champions 27 Mei 2018, 23:36 -
Siap Tinggalkan Madrid, Ronaldo: Ini Bukan Tentang Uang!
Liga Champions 27 Mei 2018, 22:08 -
Gareth Bale: Mungkin Saya Akan Pindah
Liga Champions 27 Mei 2018, 19:33 -
Bale Bicara Pentingnya Gol Salto ke Gawang Liverpool
Liga Champions 27 Mei 2018, 19:04 -
Zidane Tanggapi Dua Blunder Fatal Loris Karius
Liga Champions 27 Mei 2018, 18:38
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39