Tujuh Klub Yang Bisa Juara Liga Champions Menurut Ancelotti
Editor Bolanet | 3 September 2016 17:40
Setelah sempat satu musim cuti dari dunia kepelatihan, Ancelotti musim ini menggantikan posisi Josep Guardiola di Allianz Arena. Ini adalah pertama kalinya bagi pelatih Italia tersebut sejak dipecat Real Madrid dua musim lalu.
Tugas berat disandang Ancelotti pada musim ini. Selain dituntut mempertahankan gelar Bundesliga, dia juga dituntut berprestasi di Liga Champions.
Namun diakui Ancelotti, berprestasi di Liga Champions bukan hal mudah karena menurutnya musim ini ada tujuh klub yang berpeluang menjadi yang terbaik.
Ada tujuh tim yang bisa memenangkan Liga Champions. Mereka adalah tiga klub Spanyol, Juventus, Manchester City, PSG dan Bayern Munchen, terangnya.
Tiga klub Spanyol itu adalah Real Madrid, Atletico Madrid dan Barcelona.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Juventus Inginkan Brozovic, Tapi Dihalangi Inter
Liga Italia 3 September 2016, 21:47 -
Pelatih Zenit Tak Mau Jadi Kambing Hitam Kegagalan Witsel ke Juve
Liga Italia 3 September 2016, 19:00 -
Lucescu: Juventus Terlalu Telat Tawar Witsel
Liga Italia 3 September 2016, 18:00 -
Tujuh Klub Yang Bisa Juara Liga Champions Menurut Ancelotti
Liga Champions 3 September 2016, 17:40 -
Witsel: Saya Tak Marah Gagal ke Juventus
Liga Italia 3 September 2016, 17:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39