Trofi Liga Champions Akan Lengkapi Musim Luar Biasa Juventus
Editor Bolanet | 2 Juni 2015 01:55
Oleh karenanya, mantan allenatore AC Milan itu menyebut bahwa musim ini sudah luar biasa bagi timnya. Namun tentu saja akan lebih dahsyat lagi bila mereka berhasil membawa pulang 'Si Kuping Besar' ke Turin.
Ini sudah menjadi musim yang luar biasa yang akan tercatat dalam sejarah, dan memenangkan Liga Champions akan membuat musim ini menjadi jauh lebih baik lagi. ungkap sang manajer pada juventus.com.
Walaupun tidak menjadi tim yang diunggulkan, Allegri menginginkan agar timnya tetap percaya pada kemampuan yang telah membawa mereka melangkah sejauh ini.
Kami sadar seberapa bagus kekuatan tim ini dan kami tahu bahwa kami bisa mengandalkan kemampuan sendiri. Kami tahu akan menciptakan beberapa momen bagus di pertandingan final nanti. Kami harus tenang dan tak boleh membiarkan kegelisahan merasuki diri kami. [initial]
Menuju Final Liga Champions 2015
- Vidal: Final Liga Champions Pertandingan Terpenting Dalam Hidup Saya
- Chiellini Tanggapi Gol Indah Messi di Final Copa del Rey 2015
- Pirlo: Xavi Seorang Juara Sejati
- Tevez Akan Berikan Segalanya Demi Trofi Liga Champions
- Lionel Messi, 23 Final, 20 Gol
- Marchisio Tegaskan Barcelona Tidak Membuat Juventus Gentar
- Allegri: Hampir Mustahil Mengawal Messi
- Lawan Barcelona, Buffon Sebut Peluang Juventus Sangat Kecil
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Tanggapi Gol Indah Messi di Final Copa del Rey 2015
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:48 -
Pirlo: Xavi Seorang Juara Sejati
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:36 -
Tevez Akan Berikan Segalanya Demi Trofi Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:34 -
Pirlo: Barcelona Favorit di Final Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:20 -
Marchisio Tegaskan Barcelona Tidak Membuat Juventus Gentar
Liga Champions 1 Juni 2015, 21:57
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39