Tradisi Semifinal Spanyol Terjaga
Editor Bolanet | 22 Maret 2015 03:27
Satu wakil Spanyol dipastikan sudah lolos ke semifinal. Pasalnya, hasil undian mempertemukan dua dari tiga wakil Spanyol yang tersisa untuk saling bunuh di perempat final. Dua tim itu adalah Atletico Madrid dan juara bertahan Real Madrid, dua finalis dari edisi sebelumnya.
Perempat final Liga Champions 2014/15:
PSG (Prancis) vs (Spanyol)
Atletico Madrid (Spanyol) vs Real Madrid (Spanyol)
Porto (Portugal) vs Bayern Munich (Jerman)
Juventus (Italia) vs AS Monaco (Prancis).
Wakil Spanyol di semifinal Liga Champions 8 musim terakhir
2014/15 - Atletico Madrid/Real Madrid, Barcelona (?)
2013/14 - Atletico Madrid, Real Madrid
2012/13 - Barcelona, Real Madrid
2011/12 - Barcelona, Real Madrid
2010/11 - Barcelona, Real Madrid
2009/10 - Barcelona
2008/09 - Barcelona
2007/08 - Barcelona.
Terakhir kali Spanyol tanpa wakil di kompetisi elit ini adalah pada edisi 2006/07 silam. Waktu itu, musim di mana AC Milan juara, Barcelona dan Real Madrid kandas di babak 16 besar, sedangkan Valencia terhenti di perempat final. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckham Tak Setuju Madrid Disebut Krisis
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:40 -
Ancelotti Sebut Kalahkan Barca Sebagai Momen Terindah
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:20 -
Ancelotti: Bukan Perkara Sulit Tangani Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:00 -
Ancelotti: Saya Bersenang-senang Jalani Tugas
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 22:40 -
Timbang Zidane, Ancelotti Lebih Terpukau Aksi Ronaldo
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 22:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39