Tradisi Lolos Madrid Dengan 2 Matchday Tersisa
Editor Bolanet | 4 November 2015 07:49
Madrid menang 1-0 ketika menjamu di matchday 4 Grup A Liga Champions 2015/16, Rabu (04/11). Kemenangan yang didapat lewat gol tunggal pemain pengganti Nacho Fernandez menit 35 ini memastikan Madrid lolos ke putaran berikutnya.
Sepanjang sejarah Liga Champions, Madrid adalah tim yang paling sering lolos dari fase grup dengan dua matchday tersisa, yakni di 11 edisi, termasuk 2015/16. Di urutan kedua adalah , yang sudah melakukannya delapan kali (bisa jadi 9, tergantung hasil mereka di Grup E dini hari nanti).
Paling sering lolos dari fase grup Liga Champions dengan 2 matchday tersisa:
11 - Real Madrid
08 - Barcelona (bisa 9)
05 - Bayern Munchen, Manchester United.
Madrid sudah mengumpulkan sepuluh poin dari empat pertandingan. Madrid memimpin atas PSG (7), Shakhtar Donetsk (3) dan Malmo (3). Berikutnya, Madrid akan melawat ke markas Shakhtar pada matchday 5 dan menjamu Malmo di Santiago Bernabeu pada matchday pemungkas. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Serge Aurier, Sang Pagar Hidup Bagi Cristiano Ronaldo
Editorial 3 November 2015, 14:16 -
Tim Yang Sukses Raih Hasil Sempurna di Fase Grup UCL
Editorial 3 November 2015, 12:53 -
Tunjuk Wenger, PSG Masih Pikir-pikir
Liga Inggris 3 November 2015, 11:19 -
Blanc: Defensif? Anda Pasti Tak Pernah Tonton Madrid
Liga Champions 3 November 2015, 10:36 -
Matuidi: Madrid Lebih Superior dari PSG
Liga Champions 3 November 2015, 10:30
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23