Torres: Atletico Inginkan Akhir Bahagia
Editor Bolanet | 19 Mei 2016 13:06
Atletico belum pernah juara di kompetisi ini, sedangkan Madrid sudah sepuluh kali mengangkat trofi. Trofi terakhir, dua tahun lalu, bahkan disabet Madrid dengan menekuk Atletico dalam partai final di Lisbon.
Striker Atletico Fernando Torres menegaskan ambisi timnya untuk menjadi juara.
Ini kesempatan yang sangat langka. Dua final dalam tiga tahun sungguh sulit dipercaya, kata Torres seperti dikutip situs resmi UEFA.
Kami punya kans untuk menulis lembaran baru yang belum pernah ada dalam sejarah klub ini dan itu buat kami merasa terhormat.
Kami ingin akhir yang bahagia kali ini. Kami sudah memimpikan saat ini sejak lama, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tolak Madrid, Dybala Ingin Juara Liga Champions di Juventus
Liga Italia 18 Mei 2016, 23:03 -
Lebih Baik Barca atau Madrid? Pique: Lihat Fakta!
Liga Spanyol 18 Mei 2016, 20:59 -
Pique Akan Beri Selamat Jika Real Madrid Juara Champions
Liga Champions 18 Mei 2016, 20:45 -
AC Milan Jalin Kontak dengan Mateo Kovacic
Liga Italia 18 Mei 2016, 18:50 -
Ronaldo atau Messi? Ini Pilihan Sir Alex Ferguson
Liga Spanyol 18 Mei 2016, 15:11
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39