Tito Vilanova Masuk Forum Pelatih Elit UEFA
Editor Bolanet | 6 September 2012 16:00
Pelatih yang menggantikan Josep Guardiola di bench itu turut serta tergabung di forum pelatih elit UEFA yang dilangsungkan di Nyon, Swiss.
Tito mendapatkan kehormatan mendapatkan undangan tersebut karena Barca salah satu tim elit Benua Biru. Kesempatan ini merupakan yang pertama kali baginya.
Para juru racik strategi tersebut tengah berkumpul untuk membahas isu-isu terkini dalam sepakbola Eropa. Topik utama yang didiskusikan tahun ini adalah pengembangan Liga Champions.
Berikut ini beberapa daftar pelatih top yang diundang di forum tersebut:
Massimiliano Allegri (AC Milan)
Carlo Ancelotti (Paris Saint-Germain FC)
Frank de Boer (AFC Ajax)
Unai Emery (FC Spartak Moscow )
Ronald Koeman (Feyenoord)
Mircea Lucescu (FC Shakhtar Donetsk)
Roberto di Matteo (Chelsea FC)
Jose Mourinho (Real Madrid CF),
Diego Simeone (Club Atlético de Madrid)
Arsene Wenger (Arsenal FC). (tri/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blatter Sanjung Xavi dan Casillas
Liga Spanyol 5 September 2012, 22:30 -
United Dikabarkan Sempat Menawar Neymar
Liga Inggris 5 September 2012, 20:30 -
Liga Spanyol 5 September 2012, 20:00
-
Cruyff Minta Barca Tak Remehkan Madrid
Liga Spanyol 5 September 2012, 18:11 -
Jordi Alba: Waspada, Villa Punya Dendam Membara
Liga Spanyol 5 September 2012, 17:05
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39