Tiket El Derby Madrileno Laris
Editor Bolanet | 25 Maret 2015 06:27
Leg pertama pertandingan ini akan digelar di Vicente Calderon pada 15 April mendatang. Leg kedua akan digelar pada 23 April di Santiago Bernabeu.
Loket di Calderon itu segera dibanjiri fans Atletico. Meski loket hanya dibuka selama empat jam saja, enam ribu tiket sudah berhasil dijual pada hari pertama itu.
Pada hari Selasa, penjualan tiket dikhususkan untuk para socios Atletico. Khusus untuk Socios, Atleti memberikan diskon hingga 30 persen dari harga normal.
Atleti dan Real Madrid sudah bertemu enam kali musim ini. Mereka telah bertemu dalam masing-masing dua pertandingan di ajang Supercopa de Espana, Copa del Rey dan La Liga. Sejauh ini, Atletico sudah unggul jauh dengan menang empat kali dan imbang empat kali. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tumbang di Clasico, Benzema Tolak Lempar Handuk
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:40 -
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:15
-
Benzema: Madrid Sangat Merindukan Modric
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 22:12 -
Diincar MU, Darmian Lebih Pilih Bayern
Liga Inggris 24 Maret 2015, 21:29 -
68,3% Fans Ingin Bale Keluar Dari Starting Eleven Madrid
Liga Spanyol 24 Maret 2015, 21:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39