The Blues Paling Maut
Editor Bolanet | 11 Desember 2014 12:57
Dalam enam matchday, The Blues racikan Jose Mourinho mencetak total 17 gol. Torehan gol mereka mengungguli Real Madrid (Grup B), Bayern Munich (Grup E) dan Porto (Grup H) yang sama-sama finis dengan barometer gol di angka 16.
Pada matchday pemungkas, Kamis (11/12), Chelsea melumat Sporting Lisbon 3-1 di Stamford Bridge. Gol-gol Chelsea dicetak oleh Cesc Fabregas (8-pen), Andre Schurrle (16) dan John Obi Mikel (56), sedangkan Sporting hanya bisa membalas satu melalui Jonathan Silva di menit 50.
Chelsea lolos ke babak 16 besar tanpa terkalahkan di grupnya. Mereka finis dengan 14 poin, unggul atas Schalke (8), Sporting (7) dan Maribor (3). The Blues dan Schalke jadi wakil Grup G di fase knockout, sementara Sporting terlempar ke Liga Europa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis Senang Bisa Bermain di Liga Champions
Liga Champions 10 Desember 2014, 23:34 -
Segera Debut Bersama Chelsea, Loftus-Cheek Mengaku Tegang
Liga Champions 10 Desember 2014, 12:59 -
Chelsea Siap Jegal United di Balapan Strootman
Liga Inggris 10 Desember 2014, 12:25 -
Jose: Diego Costa Benar-benar Benci Kekalahan
Liga Inggris 10 Desember 2014, 11:09 -
Costa Akui Jadikan Ronaldo Panutan
Liga Inggris 10 Desember 2014, 11:03
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23