Tevez Nilai Juve Tak Punya DNA Champions
Editor Bolanet | 23 Oktober 2014 08:35
Meski tampil dominan di liga domestik, dengan menjuarai Serie A tiga kali secara beruntun, Juventus tidak pernah lagi menjadi juara Liga Champions semenjak tahun 1996 dan mereka kini ada di peringkat tiga Grup A usai kalah 0-1 dari dini hari tadi.
Roberto (kiper Olympiakos) menunjukkan performa yang luar biasa dan Olympiakos harus berterima kasih padanya atas kemenangan mereka. Kami harus membuka lembaran baru dan membenahi diri kami sendiri. Kami harus ingat, kami Juventus. Kami tidak datang ke sini untuk kalah, tutur Tevez pada Mediaset.
Sejarah Juventus selalu seperti ini, mereka bermain baik di Serie A, namun berjuang keras di Eropa. Jika mereka ingin menjadi tim hebat, mereka harus mengubah itu. Saya pikir ini terkait isu mental dan hanya kami yang bisa mengubahnya, pungkasnya. [initial]
(med/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Segera Perpanjang Kontrak di Juventus
Liga Italia 22 Oktober 2014, 18:38 -
Galeri: Skuat Juventus Tinjau Stadion Olympiakos
Open Play 22 Oktober 2014, 18:37 -
Preview: Atletico Madrid vs Malmo, Harusnya Mudah
Liga Champions 22 Oktober 2014, 06:02 -
Liverpool Siap Telikung Juve Demi Neves
Liga Inggris 21 Oktober 2014, 23:26 -
Skuat Lengkap Juventus Hadapi Olympiakos
Liga Champions 21 Oktober 2014, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39