Tevez: Juventus Sudah Banyak Belajar
Editor Bolanet | 17 September 2014 07:32
- Carlos Tevez berkeras bahwa sudah belajar dari Liga Champions musim lalu, usai mereka mengalahkan Malmo dengan skor 2-0 dini hari tadi.
Bianconeri berjuang keras untuk menang di Eropa musim lalu, namun pelatih anyar Massimiliano Allegri sukses memberikan tiga poin di laga perdana klub di Liga Champions musim ini berkat dua gol dari striker Argentina.
Saya memang jarang mencetak gol di Liga Champions, namun itu terbukti bukan masalah. Hal yang paling penting bagi saya adalah kemenangan, tutur Tevez pada Sky Sports.
Kami ada di grup yang sulit, kami sudah belajar dari tahun lalu. Saya akan mencoba meningkatkan kemampuan saya untuk mencetak gol selama musim ini berlangsung. Saya kini bermain sedikit lebih dalam, namun itu juga memberikan masalah mengingat saya jadi sulit mencetak gol. Saya akan berusaha memperbaikinya, pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Bianconeri berjuang keras untuk menang di Eropa musim lalu, namun pelatih anyar Massimiliano Allegri sukses memberikan tiga poin di laga perdana klub di Liga Champions musim ini berkat dua gol dari striker Argentina.
Saya memang jarang mencetak gol di Liga Champions, namun itu terbukti bukan masalah. Hal yang paling penting bagi saya adalah kemenangan, tutur Tevez pada Sky Sports.
Kami ada di grup yang sulit, kami sudah belajar dari tahun lalu. Saya akan mencoba meningkatkan kemampuan saya untuk mencetak gol selama musim ini berlangsung. Saya kini bermain sedikit lebih dalam, namun itu juga memberikan masalah mengingat saya jadi sulit mencetak gol. Saya akan berusaha memperbaikinya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres dan El Shaarawy Mulai Berlatih Kembali
Liga Italia 16 September 2014, 23:39 -
Galeri: Persiapan Juventus Ladeni Malmo
Open Play 16 September 2014, 17:30 -
Flashback: Juventus Pernah Diteror Klub Swedia
Open Play 16 September 2014, 13:34 -
Albertini Anggap Milan Harus Buktikan Diri Lawan Juve
Liga Italia 16 September 2014, 11:52 -
Hareide: Entengkan Kami, Juventus Pasti Menyesal
Liga Champions 16 September 2014, 11:05
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39