Terry Pastikan Dirinya Absen Lawan PSG
Editor Bolanet | 9 Maret 2016 07:55
Sosok berusia 35 tahun dipaksa absen karena mengalami cedera hamstring kala bermain melawan Newcastle pada 13 Februari silam dan sejak saat itu ia absen di empat pertandingan The Blues.
Terry lantas menulis di akun Instagram miliknya: Saya terkejut karena harus absen melawan PSG. Saya frustrasi karena harus absen, namun malam Liga Champions di Bridge amat luar biasa dan itu menyakitkan untuk seorang pemain yang tidak bisa turun.
Saya sudah melakukan segalanya untuk mengatasi cedera saya dan agar bisa kembali lagi, namun kadang anda memang hanya harus bersabar dan untungnya saya bisa melakukan itu dan berharap bisa kembali bermain dalam waktu dekat.
Chelsea akan menjamu PSG malam nanti usai kalah 1-2 di leg pertama babak 16 besar di Paris bulan lalu. Kala itu gol kemenangan tuan rumah dicetak oleh Zlatan Ibrahimovic dan Edinson Cavani. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Pemain Kunci Chelsea Siap Tampil Hadapi PSG
Liga Champions 8 Maret 2016, 22:55 -
Diintai Madrid dan Chelsea, Spurs Langsung Pagari Pochettino
Liga Inggris 8 Maret 2016, 13:54 -
Skuat PSG Untuk Tandang ke Chelsea
Liga Champions 8 Maret 2016, 11:53 -
Verratti: Costa Gunakan Fisik untuk Menang
Liga Champions 8 Maret 2016, 11:31 -
Verratti: PSG Akan Buat Chelsea Dalam Masalah
Liga Champions 8 Maret 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39