Ter Stegen Harap Cedera Neymar Tak Parah
Editor Bolanet | 10 Desember 2015 09:44
Pemain itu tumbang saat mengikuti sesi latihan jelang laga melawan Bayer Leverkusen di Liga Champions. Ia mengalami masalah otot dan ayah sang pemain sempat mengatakan anaknya bakal absen di dua laga Blaugrana berikutnya.
Namun demikian, Ter Stegen berharap cedera rekannya itu tidak separah seperti yang dikabarkan media belakangan ini.
Saya tidak tahu. Saya belum bicara dengannya, namun saya harap itu tidak seburuk seperti yang saya baca di surat kabar. Saya berharap ia segera kembali bermain di atas lapangan, tutur Ter Stegen pada Marca.
Barcelona sendiri hanya bermain imbang 1-1 di Bay Arena dini hari tadi dan akan menghadapi Deportivo La Coruna di akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero Jagokan Bayern & Barca Tembus Final UCL
Liga Champions 9 Desember 2015, 23:34 -
Serius Inginkan Neymar, MU Siap Pecahkan Rekor Transfer Dunia
Liga Inggris 9 Desember 2015, 15:46 -
Babak 16 Besar, City Enggan Bertemu Tiga tim ini
Liga Champions 9 Desember 2015, 13:02 -
Juventus Cemas Tunggu Lawan di 16 Besar
Liga Champions 9 Desember 2015, 13:01 -
Neymar Cedera Otot, Absen Kontra Leverkusen
Liga Champions 9 Desember 2015, 05:25
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39