Tekanan Buat Juventus Tambah Kuat
Editor Bolanet | 23 April 2015 09:38
Juventus hanya unggul tipis 1-0 dari leg pertama. Tekanan pun praktis menjadi semakin besar ketika melawan tim sekuat Monaco di Stade Louis II. Namun, tekanan itu, menurut kapten Gianluigi Buffon, malah membuat dia dan rekannya jadi tambah termotivasi untuk menampilkan permainan terbaik.
Tekanan di sini jauh lebih besar dibandingkan di Dortmund (babak sebelumnya). Kita tahu Monaco adalah tim yang sangat sulit dilawan. Terlebih lagi, kami hanya punya keunggulan tipis. Setiap kesalahan pasti menimbulkan dampak berlipat, kata Buffon seperti dilansir Football Italia.
Namun, saya rasa tekanan di sini justru membuat kami jadi lebih solid dari biasanya, pungkas kiper nomor satu Juventus tersebut.
Juventus lolos ke semifinal bersama Barcelona, Bayern Munich dan juara bertahan Real Madrid. Kini, mereka tinggal menunggu hasil undian untuk mengetahui siapa lawan di empat besar. [initial]
Klik Juga:
- Handball Chiellini vs Monaco Jadi Objek Meme
- Allegri: Juventus Siap Hadapi Semua Semifinalis
- Vidal Tak Takut Siapa Pun Lawan Juve di Semifinal
- Evra Siap Bantu Juve Dengan Pengalamannya
- Bonucci: Jangan Puas di Semifinal, Juve!
- 'Monaco Lebih Pantas Menang Ketimbang Juventus'
- Allegri Akui Juventus Lakukan Banyak Kesalahan
- Meski Kalah Dari Juve, Pelatih Monaco Tetap Bangga
- Setelah Menunggu 12 Tahun, Buffon Bangga Bisa ke Semifinal
- Hasil Pertandingan: AS Monaco 0 vs 0 Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Pede Bisa Singkirkan Monaco
Liga Champions 22 April 2015, 19:06 -
Allegri: Juventus Punya Kans, Tapi Kami Tak Boleh Takabur
Liga Champions 22 April 2015, 18:38 -
Pertahanan Ketat Monaco Jadi Perhatian Juventus
Liga Champions 22 April 2015, 18:32 -
Buffon Berharap Bisa Menangkan Trofi Liga Champions
Liga Champions 22 April 2015, 18:26 -
Kagum Pirlo, Dybala Bakal Pilih Juventus?
Liga Italia 22 April 2015, 16:45
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39