Tawaran Untuk Honda Dinaikkan, CSKA Tetap Cueki Milan
Editor Bolanet | 31 Agustus 2013 19:30
Usai melepas Kevin-Prince Boateng ke Schalke 04, kehadiran Honda semakin dibutuhkan oleh Milan untuk mengisi pos gelandang serang.
Namun Sky Sport melaporkan bahwa klub Rusia tersebut tidak bergeming terhadap tawaran sebesar 3 juta Euro plus sejumlah insentif kondisional yang ditawarkan oleh Milan.
Tak ada yang berubah. Honda tetap bersama kami, tegas CEO CSKA, Roman Babaev kepada Sovsport.
Kemungkinan Il Diavolo harus menunggu hingga Januari mendatang untuk bisa mendaratkan gelandang 27 tahun tersebut dengan bebas transfer ke San Siro.
Hal ini membuat probabilitas kepulangan Kaka ke San Siro kembali menguat. Pemain asal Brasil tersebut secara mengejutkan telah menyatakan ingin hengkang setelah sekian lama menegaskan dirinya ingin berjuang meraih posisi inti Los Blancos. [initial] (sov/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reaksi Manajer Celtic Setelah Masuk Grup Neraka
Open Play 30 Agustus 2013, 22:24 -
Sukses Datangkan Matri, Milan Kejar Honda dan Kaka
Liga Italia 30 Agustus 2013, 20:07 -
Milan Resmi Jual Kevin-Prince Boateng ke Schalke
Liga Champions 30 Agustus 2013, 19:38 -
'Kedatangan Matri Akan Ubah Gaya Permainan Milan'
Liga Italia 30 Agustus 2013, 17:40 -
Kevin-Prince Boateng Tes Medis di Schalke
Liga Champions 30 Agustus 2013, 17:35
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39