Tatap Bayern, Wenger Bersyukur Jumpa Liverpool
Editor Bolanet | 15 Februari 2014 15:32
The Gunners akan menjamu skuat Brendan Rodgers pekan ini, hanya delapan hari setelah mereka dibenamkan 1-5 di Merseyside. Dan Wenger justru bersyukur sua lawan tangguh macam The Reds - tak seperti musim lalu ketika mereka dipasangkan sebelum bertanding di Liga Champions, juga lawan Bayern.
Apa yang akan menentukan akhir musim kami adalah fokus sepenuhnya pada setiap laga. Saya yakin dengan hal itu, fakta bahwa kami tak menghadapi tim Championship, namun meladeni tim Premier League, akan membantu kami, tegas The Professor.
Ketimbang musim lalu, Wenger juga optimis timnya bisa tampil lebih baik lawan Bayern yang musim ini dibesut Pep Guardiola. Semoga kami akan berada di kondisi lebih baik karena tahun lalu setelah kalah lawan Blackburn, melawan Bayern tiga hari berselang sangatlah sulit. Saya rasa posisi kami saat itu di liga juga lebih sulit, tapi kami lebih siap secara mental saat ini, pungkasnya.
Apakah Anda yakin Wenger bisa mewujudkan keyakinannya menangkal ancaman Bayern, dan juga Liverpool pekan ini? Umpankan berita ini pada rekan sembari menyisipkan opini cerdas Anda ya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Sempat Tersanjung Didekati Man United
Liga Inggris 14 Februari 2014, 22:10 -
Fabregas Terkejut Kepindahan Mata ke Man United
Liga Champions 14 Februari 2014, 21:43 -
Ibra: Kemenangan Liga Champions Sangat Berarti
Liga Champions 14 Februari 2014, 21:05 -
Neymar Bisa Tampil Lawan Rayo Vallecano dan Man City
Liga Champions 14 Februari 2014, 20:45 -
Bale: Ronaldo Tetap Idola Saya
Liga Spanyol 14 Februari 2014, 20:10
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39