Target Allegri: Singkirkan Bayern, Incar Final
Editor Bolanet | 15 Desember 2015 08:35
Namun, menurut Allegri, jika bisa menyingkirkan Bayern, maka Juventus pantas mengincar final. Ini akan jadi laga yang hebat, kata Allegri seperti dikutip Football Italia.
Ini akan jadi tantangan yang sangat berat. Kami akan berusaha sebisa mungkin menciptakan kondisi yang dapat membawa kami ke putaran berikutnya. Jika menang, maka kami akan jadi salah satu kandidat untuk lolos sampai final, tegasnya.
Kemungkinan terbaik selalu diiringi pula dengan kemungkinan terburuk. Allegri tak hanya siap menang, tapi juga siap kalah.
Jika kalah, kami akan berkonsentrasi penuh ke liga. Kita lihat saja akan ada di mana kami pada bulan Februari dan Maret nanti. Ini merupakan sebuah ujian, ujar Allegri. [initial]
Klik Juga:
- Sammer: Bayern Harus Tampil Bagus Hadapi Juventus
- Lahm: Juventus vs Bayern Adalah Laga Klasik
- Buffon: Gianluigi Donnarumma Kiper Papan Atas
- Thomas Muller Tak Sabar Main di Juventus Stadium
- Beckenbauer: Bayern vs Juventus Menggiurkan
- Guardiola: Juventus Punya Mental Juara
- Mario Mandzukic Bikin Bayern Munchen Waspada
- Nedved Bahagia Meski Juve Bertemu Munchen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mario Mandzukic Bikin Bayern Munchen Waspada
Liga Champions 14 Desember 2015, 22:33 -
Nedved Bahagia Meski Juve Bertemu Munchen
Liga Champions 14 Desember 2015, 20:15 -
Liga Spanyol 14 Desember 2015, 16:01
-
Bangkit, Juve Rebut Capolista di Februari 2016
Liga Italia 14 Desember 2015, 14:41 -
Menang Enam Kali Beruntun, Alllegri Enggan Jemawa
Liga Italia 14 Desember 2015, 14:00
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39