Tantang Real Madrid, Ini Saran Xabi Alonso pada Liverpool
Ari Prayoga | 22 Mei 2018 05:50
Bola.net - - Xabi Alonso memberikan saran kepada mantan timnya, Liverpool yang akan menantang eks klub Alonso juga, Real Madrid dalam partai final Liga Champions di Kiev, Ukraina akhir pekan ini.
Sebagai tim yang sebagian besar pemainnya tak punya pengalaman mentereng di level Eropa, Liverpool disarankan Alonso untuk menjaga keseimbangan perasaan emosional mereka.
Mereka (Liverpool) harus menyiapkan laga ini dengan sangat serius karena Real Madrid punya semua pengalaman yang dibutuhkan, ujar Alonso kepada AFP.
Bagi semua pemain Liverpool ini akan menjadi final Liga Champions pertama mereka. Mereka harus bisa mengontrol sisi emosional yang hampir sama pentingnya dengan sisi sepakbola, lanjutnya.
Jika mereka bisa menemukan keseimbangan antara kegembiraan dan motivasi, itu adalah pendekatan yang tepat terhadap final ini, tandasnya.
Liverpool mengincar gelar Liga Champions keenam mereka sepanjang sejarah, sementara Los Blancos berambisi mengangkat trofi si kuping besar untuk yang ke-13 kalinya sekaligus ketiga secara beruntun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masih Ada Peluang Bagi Can Untuk Main di Final UCL
Liga Champions 21 Mei 2018, 23:30 -
Soal Trio Firmansah, Navas: Pertahanan Madrid Terbaik di Dunia
Liga Champions 21 Mei 2018, 21:33 -
Duel Liverpool vs Real Madrid Sulit Diprediksi Siapa Pemenangnya
Liga Champions 21 Mei 2018, 20:51 -
Souness: Ronaldo Jadi Ujian Terbesar Van Dijk
Liga Champions 21 Mei 2018, 16:18
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39