Tanpa Sejumlah Bintang, Enrique Target Juara Grup
Rero Rivaldi | 1 November 2016 08:30
Bola.net - - Luis Enrique meminta meraih kemenangan dan terus mempertahankan posisi di puncak klasemen Grup C Liga Champions, ketika mereka bermain melawan Manchester City di pertandingan yang akan berlangsung di Etihad nanti.
Enrique dan timnya harus melakukan hal tersebut tanpa kehadiran beberapa bintang mereka yang masih mengalami cedera, seperti Gerard Pique, Andres Iniesta, dan Jordi Alba. Mereka juga masih belum bisa memainkan Jeremy Mathieu, yang mendapat hukuman larangan bermain.
Namun demikian, Enrique berkeras bahwa hal tersebut tidak akan menjadi alasan bagi timnya untuk menunjukkan permainan di bawah standar.
Tidak, saya kira itu bukan alasan. Saya tidak suka membicarakan pemain yang tidak ada bersama kami. Saya lebih suka bicara mengenai pemain yang ada di sini. Setiap tim akan kehilangan pemainnya dalam satu musim. Kami punya skuat yang hebat dan kami percaya pada mereka, tutur Enrique di Express.
Ini adalah kesempatan yang bagus untuk lolos. Dan kami ingin finish pertama di grup. Kami harus bermain dengan amat bagus, dengan dan tanpa bola. City tahu bagaimana memanfaatkan ruang kosong. Kami harus bermain di level yang amat bagus nantinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Tertarik Dapatkan Pemain Sensasional Juventus Ini
Liga Inggris 31 Oktober 2016, 23:21 -
Guardiola Tak Ingin Aguero Jadi Seperti Suarez
Liga Champions 31 Oktober 2016, 22:54 -
Mereka Yang Absen Saat Laga Man City vs Barcelona
Liga Champions 31 Oktober 2016, 22:00 -
Mata Yakin MU Sudah Ada di Jalur Yang Benar
Liga Inggris 31 Oktober 2016, 21:57 -
Messi: Aguero Terbaik, Sama Seperti Suarez
Liga Inggris 31 Oktober 2016, 20:09
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39