Tanpa Dybala dan Higuain, Allegri Tuntut Pemain Juventus Beri Bukti
Afdholud Dzikry | 22 November 2016 09:45
Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri mengatakan bahwa pemainnya harus bisa membuktikan diri mampu tetap bermain baik walau tanpa Paulo Dybala dan Gonzalo Higuain saat melawan Sevilla.
Juventus menyongsong pertandingan tandang ke Sevilla tidak dengan kekuatan terbaik. Dua penyerang utama mereka, Dybala dan Higuain terpaksa absen karena mengalami cedera. Tanpa dua pemain itu, hanya ada nama Mario Mandzukic yang merupakan penyerang murni dan juga penyerang muda Moise Kean.
Meskipun begitu, Allegri percaya bahwa anak asuhnya akan tetap menampilkan permainan terbaik mereka karena target mereka adalah kemenangan.
Ini bukan sebuah prestasi untuk menang tanpa Higuain dan Dybala, itu adalah pertandingan sepakbola di mana kami harus melakukannya dengan baik. Para pemain yang saya miliki mampu menampilkan kinerja yang baik, ujarnya.
Kami tahu bahwa satu-satunya hasil yang akan menjamin kami lolos secara matematis adalah menang. Imbang tak akan menjamin lolos secara matematis, tambahnya.
Kami menghadapi Sevilla, yang memainkan sepakbola bagus dan berada di urutan ketiga La Liga. Sehingga ini akan jadi pertandingan yang indah karena semua berada di Liga Champions, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Tak Lebih Baik Dari Kitman AS Roma
Liga Italia 21 November 2016, 23:13 -
Juventus Tak Bawa Higuain ke Andalusia
Liga Champions 21 November 2016, 22:31 -
Paulo Dybala Dapat Ajakan Gabung ke Sevilla
Liga Spanyol 21 November 2016, 19:15 -
Data dan Fakta Liga Champions: Sevilla vs Juventus
Liga Champions 21 November 2016, 15:59 -
Prediksi Sevilla vs Juventus 23 November 2016
Liga Champions 21 November 2016, 15:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23