Tak Takut Ronaldo, Bos Basel Yakin Bekuk Madrid
Editor Bolanet | 26 November 2014 10:02
Sousa juga menambahkan bahwa timnya tak takut sama sekali dengan keberadaan winger produktif Cristiano Ronaldo di kubu lawan. Menurut Sousa, masih ada banyak pemain Madrid lainnya selain Ronaldo yang bisa memberikan ancaman berbahaya bagi gawang timnya.
Bagi kami, hasil terbaik tentu saja menang. Kami harus memastikan semua detail berjalan sempurna dan kami menampilkan sepakbola yang bagus. Kami selalu fokus untuk memenangkan pertandingan dan melaju jauh di kompetisi ini, ungkap Sousa seperti dilansir situs resmi UEFA..
Saya sama sekali tak takut dengan Cristiano, malah sebagai pelatih dan juga warga Portugal, saya senang melihat ada pesepakbola seperti dia yang aktif bermain. Namun Madrid bukan hanya Cristiano, bahkan meskipun dia benar-benar penting bagi mereka. Asal kami tak membiarkan ia menguasai bola dengan bebas, Cristiano tak akan memberikan kami ancaman berarti.[initial]
Baca Juga
- Madrid Siap Rebut Chirivella Dari Liverpool
- Ditawar 8 Juta Euro, Khedira Merapat ke Bayern?
- Carvajal Sanjung Versatilitas Isco
- Madrid Catat 14 Kemenangan Beruntun, Carvajal Belum Puas
- Real Madrid Kunjungi Australia, Eks Bomber Socceroos Girang
- Bale: Saya Ingin Selevel Ronaldo
- Moya: Banyak Yang Menikmati Penderitaan Casillas
- Suarez Pernah Tolak Madrid Saat Masih Junior
- Xabi: Fisik Pemain Madrid Laksana Monster
- Kempes: Saat Ini, Real Madrid Terkuat di Spanyol
- Carvajal: Barca dan Madrid Tak Akan Saling Beli Pemain
- Akhirnya, Kini Isco Mau Cium Emblem Madrid
- 'Benci Madrid, Fergie Hampir Kirim Ronaldo ke Barca'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Ngotot Ronaldo di Atas Zarra dan Messi
Liga Spanyol 25 November 2014, 11:44 -
Video: Penampakan Rolls Royce Mewah Ronaldo di Valdebebas
Open Play 25 November 2014, 11:17 -
Diego Lopez Simpan Hasrat Kembali ke Madrid
Liga Italia 25 November 2014, 11:11 -
Madrid Siap Rebut Chirivella Dari Liverpool
Liga Spanyol 25 November 2014, 10:30 -
Zidane: Benzema Selalu Ngotot Demi Aksi Terbaik
Liga Spanyol 25 November 2014, 08:52
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39