'Tak Bergelimang Gelar, Tak Ada Ballon d'Or untuk Ronaldo'
Editor Bolanet | 20 Desember 2013 07:20
- Pelatih tim nasional Swiss, sekaligus eks arsitek tim Bayern Munich, Otmar Hitzfeld, menyebut bahwa Franck Ribery lebih pantas untuk mendapatkan Ballon d'Or ketimbang Cristiano Ronaldo. Hitzfeld beralasan bahwa Ronaldo tidak merasakan gelimang prestasi seperti yang dirasakan oleh Ribery musim lalu.
Dalam semua kilau prestasi yang didapatkan oleh Bayern di musim lalu, Ribery secara keseluruhan pantas untuk mendapatkannya, tuturnya pada situs resmi Bundesliga.
Meski Cristiano Ronaldo secara konsisten finish di posisi kedua di belakang Lionel Messi selama beberapa tahun belakangan, yang menunjukkan adanya perbedaaan kualitas antara dua pemain tersebut, ia tidak merasakan sukses yang sama di dalam raihan gelar (seperti Ribery), pungkas Hitzfeld.
Nama Ribery sudah masuk dalam daftar tiga besar nominasi penerima anugerah Ballon d'Or untuk edisi tahun ini. Namun FIFA baru akan mengumumkan secara resmi nama pemenang di bulan Januari tahun depan. [initial]
(bun/rer)
Dalam semua kilau prestasi yang didapatkan oleh Bayern di musim lalu, Ribery secara keseluruhan pantas untuk mendapatkannya, tuturnya pada situs resmi Bundesliga.
Meski Cristiano Ronaldo secara konsisten finish di posisi kedua di belakang Lionel Messi selama beberapa tahun belakangan, yang menunjukkan adanya perbedaaan kualitas antara dua pemain tersebut, ia tidak merasakan sukses yang sama di dalam raihan gelar (seperti Ribery), pungkas Hitzfeld.
Nama Ribery sudah masuk dalam daftar tiga besar nominasi penerima anugerah Ballon d'Or untuk edisi tahun ini. Namun FIFA baru akan mengumumkan secara resmi nama pemenang di bulan Januari tahun depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez: Beli Bale, Madrid Tak Minta Bantuan Bank
Liga Spanyol 19 Desember 2013, 22:03 -
Carlo Ancelotti Berharap Madridista Gandoli Xabi Alonso
Liga Spanyol 19 Desember 2013, 21:28 -
'Tiap Tahun Madrid Selalu Coba Beli Messi'
Liga Champions 19 Desember 2013, 20:26 -
Arsenal dan Man City Mulai Bergerak Dekati Iker Casillas
Liga Inggris 19 Desember 2013, 19:33 -
Liga Italia 19 Desember 2013, 14:22
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39