'Suporter Real Madrid Pengaruhi Keputusan Wasit'
Editor Bolanet | 17 September 2015 09:45
Kali ini, Lucescu menyoroti keputusan wasit memberikan dua penalti untuk tuan rumah Real Madrid. Cristiano Ronaldo dkk sendiri pada laga tersebut menang empat gol tanpa balas.
Dikatakan Lucescu, keputusan wasit Ivan Bebek tersebut sangat dipengaruhi tekanan yang diberikan oleh suporter tuan rumah. Karena itu, menurutnya wasit tak berpikir banyak karena merasa tertekan.
'Wasit berada dalam banyak tekanan dari suporter Real Madrid. Itu membuat segalanya menjadi lebih mudah untuk membuat keputusan. Ini sesuatu yang memalukan, kecamnya.
Dua penalti itu seharusnya tak pernah ada, terutama yang pertama. Saya tak berpikir hal seperti ini akan terjadi. Real Madrid adalah klub hebat. Sedih bagi saya harus mengatakan hal ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Gol Terbaik Ronaldo di Liga Champions
Liga Champions 16 September 2015, 23:35 -
Eks Bintang Real Madrid dan Inter Alami Kecelakaan Fatal
Bolatainment 16 September 2015, 22:48 -
Varane Dilirik Chelsea, Madrid Siap Boyong John Stones
Liga Spanyol 16 September 2015, 22:35 -
Sergio Ramos: Saya Akan Kembali Lebih Kuat
Liga Spanyol 16 September 2015, 21:02 -
Dislokasi Bahu, Ramos Terancam Absen di Derby Madrid
Liga Spanyol 16 September 2015, 20:58
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40