Sudah Siap Menyongsong Duel MU vs Atletico Madrid? Yuk Tes Kesiapan Kalian!

Anindhya Danartikanya | 14 Maret 2022 16:22
Sudah Siap Menyongsong Duel MU vs Atletico Madrid? Yuk Tes Kesiapan Kalian!
Liga Champions: Manchester United vs Atletico Madrid (c) Bola.net

Bola.net - Manchester United dan Atletico Madrid bakal bertemu di leg 2 babak 16 besar Liga Champions 2021-2022. Jelang duel di Old Trafford tersebut, yuk tes pengetahuanmu mengenai laga Man United vs Atletico Madrid berikut ini.

Manchester United dan Atletico Madrid berbagi gol ketika keduanya tampil di leg pertama. Bermain di Wanda Metropolitano, Joao Felix membawa Atletico unggul sebelum Anthony Elanga menyelamatkan MU.

Advertisement

Hasil imbang ini jelas membuat kedua tim sama-sama berpeluang besar untuk lolos ke perempat final Liga Champions. Tak adanya aturan gol tandang kandang musim ini membuat persaingan masih terbuka lebar.

Nah, sebelum pertandingan MU vs Atletico Madrid, Rabu (16/3/2022) tengah pekan ini. Yuk tes dulu pengetahuan kalian mengenai duel tersebut. Seberapa jago kalian?

https://www.newshub.id/interactive2/3020

Caranya sangat mudah, kalian hanya perlu memilih dan menjawab yang benar mengenai beberapa data fakta di interactive content di atas. Ikutan yuk agar kalian tahu seberapa jago kalian seputar sepak bola!