Suarez: Trofi Liga Champions di Musim Pertama Sungguh Istimewa
Editor Bolanet | 13 Agustus 2015 10:30
Musim lalu merupakan musim perdana Luis Suarez bersama Barcelona. Penyerang asal Uruguay tersebut didatangkan dari Liverpool dengan biaya 81 juta euro dan mendapatkan kontrak lima musim.
Meskipun sempat mendapatkan larangan tampil untuk klub barunya itu, imbas dari insiden yang melibatkannya di Piala Dunia 2014, Suarez menjadi salah satu elemen terpenting dalam kesuksesan Barcelona meraih tiga trofi musim lalu.
Dan salah satu yang paling berkesan dalam ingatan pemain kelahiran 24 Januari 1987 ini adalah saat mereka memenangkan trofi Liga Champions usai mengalahkan Juventus di final, dimana dia mencetak salah satu gol kemenangan.
Liga Champions adalah trofi yang sangat saya ingin menangkan. Dan melakukannya di musim pertama saya adalah istimewa, ujarnya.
Tentu saja mencetak gol di final Liga Champions adalah sesuatu yang istimewa dan akan selalu saya ingat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Gol Paling Istimewa bagi Neymar Sepanjang Karirnya
Open Play 12 Agustus 2015, 22:34 -
Nolita: Gabung Barcelona atau Tidak Sama Sekali
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 22:11 -
Messi Ingin Yang Terbaik Bagi Pedro
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 18:48 -
Pedro Masih Pantas Menjadi Pemain Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 16:38 -
Pedro, Akankah Jadi Unsung Hero Abadi di Barca?
Editorial 12 Agustus 2015, 16:15
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39