Suarez Kaget dengan Perubahan Taktik City
Rero Rivaldi | 2 November 2016 09:42
Bola.net - - Luis Suarez mengatakan bahwa dibuat terkejut dengan perubahan taktik yang dilakukan oleh Manchester City di babak kedua, ketika mereka menang 3-1 atas tim Catalan di Liga Champions.
Barcelona sempat unggul via gol Lionel Messi di awal babak pertama, namun brace Ilkay Gundogan dan juga gol tendangan bebas Kevin de Bruyne membuat City meraih angka penuh di kandang sendiri dalam pertandingan yang berlangsung semalam.
Di babak pertama, kami harusnya mampu membunuh permainan dengan gol kedua, namun kami sadar bahwa lawan juga bisa memberikan situasi berbahaya, tutur Suarez menurut ESPN.
Terlepas dari hal itu, saya kira kami harus siap mengkritik diri kami sendiri dengan bagaimana cara kami bermain di babak kedua. City mengubah sistem permainan dan cara mereka menekan telah mengejutkan kami.
Kami harus mengambil hal positif dan negatif dari permainan. Di posisi 2-1, Andre Gomes memiliki peluang yang amat bagus untuk membuat kedudukan menjadi imbang 2-2, namun semuanya sulit begitu kedudukan menjadi 3-1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamann Yakin Sane Akan Bersinar di City
Liga Inggris 1 November 2016, 23:36 -
Gundogan Dinilai Menyatu Sempurna di Manchester City
Liga Inggris 1 November 2016, 15:30 -
Eks Prancis Minta Marseille Beli Yaya Toure
Liga Inggris 1 November 2016, 14:58 -
Rakitic: Main Tanpa Messi Seperti Main Tanpa Bola
Liga Champions 1 November 2016, 14:48 -
Crooks: Aguero Pemain Kelas Dunia Seperti Ronaldo dan Messi
Liga Inggris 1 November 2016, 14:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39