Suarez Indikasikan Barca Siap Hadapi Semua Klub di 16 Besar
Rero Rivaldi | 6 Desember 2017 13:40
Bola.net - - Gelandang , Denis Suarez, mengaku bangga menjadi bagian dari tim ketika mereka menang atas Sporting Lisbon dan mengindikasikan Blaugrana siap menghadapi siapapun di 16 besar Liga Champions.
Suarez bermain penuh selama 90 menit ketika gol Paco Alcacer dan bunuh diri Jeremy Mathieu memastikan Barca meraih kemenangan 2-0 atas wakil Portugal.
Barca sendiri sudah memastikan lolos ke babak knock-out sebelum kick-off dan hal tersebut dimanfaatkan oleh manajer Ernesto Valverde untuk memberikan kesempatan turun pada beberapa pemain pelapis.
Hari ini amat membantu bagi kami yang jarang bermain untuk merasa penting di atas lapangan, dan pertandingan berjalan begitu hebat, jelas sudah bahwa Barca juga punya rencana B, kami sudah menunjukkannya sejauh ini, jelas Suarez di Sport.
Ini adalah sebuah perkembangan yang amat penting jika dibandingkan dengan musim lalu.
Tim yang ada sekarang tidak bermain se-atraktif seperti musim-musim sebelumnya, namun kami tetap sanggup membuat banyak peluang dan lawan juga kesulitan membobol gawang kami.
Siapa yang menginginkan kami (di babak 16 besar-red)? Yang jelas menjadi juara grup akan membawa keuntungan tersendiri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Bantah City Beri Tawaran Senasional Pada Messi
Liga Inggris 5 Desember 2017, 22:57 -
Barcelona Incar Gelandang 19 Tahun Milik Lyon
Liga Spanyol 5 Desember 2017, 21:05 -
16 Besar Copa Del Rey: Barca vs Celta, Madrid Lawan Tim Kasta Dua
Liga Spanyol 5 Desember 2017, 20:33 -
Bos Barcelona Siap Hadirkan Bek Sentral Anyar di Camp Nou
Liga Spanyol 5 Desember 2017, 16:00 -
Rekor Disiplin Terburuk, Ramos Dikecam Eks Kapten Barca
Liga Spanyol 5 Desember 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39