Suarez: Cara Bermain Atletico dan Chelsea Tak Berbeda
Editor Bolanet | 21 April 2014 22:18
Benar bahwa kami memiliki gaya main yang sama. Chelsea bertahan dengan sangat baik, berbahaya lewat set pieces, mereka terus mencari ruang untuk bisa menembus pertahanan lawan. Jelas ada sejumlah besar kesamaan. terang Suarez.
Kami harap bisa mengalahkan Chelsea dengan kelebihan kami. Mereka mencoba mengambil peluang dari kesalahan lawan, kami harus pastikan tidak membuat kesalahan dan mengambil keuntungan dari kesalahan mereka. jelas Suarez lagi.
Gelandang dengan 2 caps di timnas itu juga mengingatkan timnya agar tak membuang peluang yang datang untuk memenangkan duel di semifinal Liga Champions leg pertama di Vicente Calderon.
Pertandingan ini rencananya akan ditayangkan live oleh SCTV pada hari Rabu 23 April 2014 pukul 01.45 WIB. (espn/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Treble, Xabi Lupakan Piala Dunia Untuk Sementara
Liga Spanyol 19 April 2014, 18:17 -
Juan Mata: Ini Bukan Saat Untuk Saling Menyalahkan
Liga Inggris 18 April 2014, 06:56 -
Pep Guardiola Incar Pemain Spanyol Lagi Untuk Bayern
Liga Eropa Lain 18 April 2014, 05:12 -
Llorente: Tevez dan Saya Layak ke Piala Dunia
Liga Italia 17 April 2014, 22:20 -
Chelsea Siapkan Gaji Lipat Tiga Buat Costa
Liga Champions 17 April 2014, 16:05
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39