Suarez Agresif, Mascherano Tak Mau Komentar
Editor Bolanet | 6 April 2016 07:08
Suarez sempat menendang Juanfran pada babak pertama. Suarez saat itu sepertinya Frustrasi karena Juanfran sukses menjaga pertahanannya dengan membuang bola. Tindakan ini tak dilihat wasit Felix Brych.
Lalu pada babak kedua, Suarez juga menampar Filipe Luis. Mascherano tak mau berkomentar soal tindakan agresif Suarez tersebut.
Semua orang punya pendapat sendiri. Atletico menganggap Torres tak pantas dikartu merah dan kami yakin dia pantas mendapatkannya. Kami hanya fokus pada pertandingan. Kami menciptakan 18 peluang dan pantas menang. Suarez dianggap agresif? Saya ini pemain sepakbola, bukan hakim, cetus Mascherano kepada AS.
Barca tertinggal lebih dulu lewat gol Fernando Torres namun mampu membalik kedudukan lewat brace Luis Suarez. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Emas Olimpiade, Brasil Diminta Sertakan Neymar
Bola Dunia Lainnya 5 April 2016, 20:57 -
Cafu Yakin Neymar Bakal Jadi Yang Terbaik di Dunia
Liga Spanyol 5 April 2016, 20:33 -
Cafu Berharap Neymar Terus Bela Barcelona
Liga Spanyol 5 April 2016, 20:05 -
Manchester United Amati Busquets
Liga Spanyol 5 April 2016, 15:15 -
Rakitic: Treble? Tak Ada Target Konkrit
Liga Spanyol 5 April 2016, 15:04
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39