Stones Lega Bisa Tebus Dosa di Laga Lawan Monaco
Dimas Ardi Prasetya | 22 Februari 2017 19:25
Bola.net - - John Stones mengaku lega bisa menebus kesalahannya bagi Manchester City dengan mencetak satu gol ke gawang AS Monaco.
Pertandingan seru terjadi saat City menjamu Monaco di leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Etihad, Rabu . Setelah sempat tertinggal 3-1, The Citizen mampu bangkit dan akhirnya menang dengan skor 5-3.
Stones sendiri sempat terlibat dalam dua gol di pertandingan itu. Yang pertama ia menjadi penyebab terjadinya gol kedua Radamel Falcao. Ia tak bisa menghentikan pergerakan pemain Kolombia tersebut dan malah terjatuh.
Akan tetapi, ia kemudian bisa menebus dosanya tersebut dengan mencetak gol di babak kedua. Gol itu membuat timnya berbalik unggul menjadi 4-3.
Usai pertandingan Stones, yang mendapat banyak kritikan dari para fans City belakangan ini, mengaku lega bisa mencetak gol tersebut.
Saya pikir saya perlu untuk menebus kesalahan setelah apa yang terjadi di ujung lainnya (gawang Caballero), ujar bek berusia 22 tahun itu kepada BT Sport.
Untuk mendapatkan gol, berdasarkan catatan pribadi hal itu menyenangkan. Tetapi gol itu menambahkan kemenangan pada tim dan kami bisa terus melaju dari momen tersebut, tandasnya.
Baca Juga:
- Falcao: AS Moncao Tak Punya Kecerdasan
- Gerrard: Guardiola Buat Sterling Jadi yang Terbaik
- Lukaku Beri Indikasi Ingin Pindah ke Chelsea
- Ini Alasan Monaco Mainkan Kylian Mbappe Lawan Man City
- Silva Yakin Bisa Singkirkan Manchester City
- Monaco dan Man City Diklaim Tak Akan Juara Liga Champions
- Waddle: City vs Monaco, Laga Terbaik Musim Ini
- Sorotan dan Pujian John Stones Untuk Kemenangan Man City
- Aguero 27 Gol, Kaka 30 Gol, Messi 93 Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Tegaskan Barcelona Masih Tetap Yang Terbaik di Dunia
Liga Champions 21 Februari 2017, 23:20 -
Chelsea dan City Ramaikan Perburuan Winger Monaco
Liga Inggris 21 Februari 2017, 20:53 -
Hart Akhirnya Diperbolehkan Gabung Liverpool Atau Chelsea
Liga Inggris 21 Februari 2017, 19:57 -
Kevin De Bruyne Bicara Tentang Sosok Guardiola
Liga Champions 21 Februari 2017, 15:45 -
Vertonghen: Chelsea dan City Cuma Menang Uang
Liga Inggris 21 Februari 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39