Start Sempurna, Bos PSG Minta Timnya Terus Berbenah
Rero Rivaldi | 19 Oktober 2017 10:30
Bola.net - - Unai Emery melihat masih bisa bermain lebih baik lagi usai mereka menang 4-0 atas di Liga Champions semalam.
Kylian Mbappe, Edinson Cavani, dan Neymar mencatatkan nama mereka di papan skor, dan Angel di Maria mencetak gol keempat.
Namun meski meraih tiga kemenangan beruntun di Eropa, mencetak 12 gol dan tidak kemasukan satu pun, PSG bukannya tampil tanpa cela.
Anderlecht terus memberikan ancaman pada tim di babak pertama dan juga sempat punya peluang yang membentur mistar di babak kedua. Emery pun meminta timnya untuk terus membenahi penampilan mereka.
Kami bahagia - saya amat puas dengan performa individu kami, tuturnya di FFT.
Namun harus ada perkembangan yang dibuat tim secara kolektif. Di pertandingan seperti ini, amat penting untuk memperhatikan detail kecil. Di babak pertama, kami tidak mengontrol pertandingan dengan sempurna. Kami kadang terkejut dengan serangan balik.
Di babak kedua, kami lebih seimbang. Ada kedisiplinan soal taktik. Tugas saya adalah menyeimbangkan tim. Pertandingan dimulai dengan baik dengan gol di menit ke-3. Namun kemudian, selama beberapa saat, kami seolah lalai. Anderlecht bermain dengan intens dan agresif.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cavani: Tak Perlu Berteman dengan Neymar
Liga Eropa Lain 18 Oktober 2017, 21:32 -
PSG Mulai Ancang-ancang Dekati Mourinho
Liga Inggris 18 Oktober 2017, 15:35 -
Jose Mourinho Sanggah Rumor Gabung PSG
Liga Inggris 18 Oktober 2017, 00:55 -
Draxler Ingin Gabung Real Madrid Januari Nanti
Liga Spanyol 17 Oktober 2017, 15:50 -
Mourinho Diprediksi Bisa Terbujuk Rayuan PSG
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39