Skuat PSG Untuk Tandang ke Chelsea
Editor Bolanet | 8 Maret 2016 11:53
Dilansir situs resmi PSG, hanya ada tiga pemain yang absen, yakni Serge Aurier, Christopher Nkunku dan Hervin Ongenda. Sisanya akan pergi ke Stamford Bridge.
PSG sendiri sudah menang 2-1 di Paris pada leg pertama. Dua gol PSG waktu itu dicetak Zlatan Ibrahimovic dan Edinson Cavani, sedangkan Chelsea mendapatkan satu gol tandang lewat John Obi Mikel.
Skuat PSG untuk tandang ke Chelsea:
AUGUSTIN Jean-Kevin
CAVANI Edinson
DAVID LUIZ
DI MARIA Angel
DOUCHEZ Nicolas
IBRAHIMOVIC Zlatan
KIMPEMBE Presnel
KURZAWA Layvin
LUCAS
MARQUINHOS
MATUIDI Blaise
MAXWELL
PASTORE Javier
RABIOT Adrien
SIRIGU Salvatore
STAMBOULI Benjamin
THIAGO MOTTA
THIAGO SILVA
TRAPP Kevin
VAN DER WIEL Gregory
VERRATTI Marco. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Jadi Lebih Baik, Verratti Contek Fabregas
Liga Champions 7 Maret 2016, 21:58 -
PSG Tak 'Parkir Bus' di Markas Chelsea
Liga Champions 7 Maret 2016, 21:15 -
Selangkah Lagi Juve Perpanjang Kontrak Allegri
Liga Italia 7 Maret 2016, 18:53 -
Chelsea Pertimbangkan Beli Casemiro di Akhir Musim
Liga Inggris 7 Maret 2016, 15:30 -
Willian: Saya dan Chelsea Percaya pada Hazard
Liga Inggris 7 Maret 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39