Skuat Mahal, Madrid Tak Pantas Keluhkan Cedera
Editor Bolanet | 22 April 2015 14:49
Menurut data yang dihimpun dari lama Transfermarkt, nilai skuat Madrid yang kemungkinan bakal turun di laga nanti, tanpa tiga pemain di atas, mencapai total 418 juta euro. Sementara skuat Diego Simeone 'hanya' bernilai sekitar 248,5 juta euro.
Cristiano Ronaldo saja sudah bernilai sekitar 120 juta euro atau setengah dari skuat yang kemungkinan akan diturunkan oleh Los Colchoneros nanti.
Hal yang sama juga terjadi jika kita membandingkan skuat cadangan Madrid, yang terdiri dari Keylor Navas, Pepe, Nacho Fernandez, Alvaro Arbeloa, Sami Khedira, Lucas Silva, dan Jese Rodriguez, yang punya nilai 82 juta euro.
Sementara di barisan lapis kedua Atletico Madrid, terdapat nama Moya, Gimenez, Jesus Gamez, Saul Niguez, Raul Garcia, Raul Jimenez, dan Fernando Torres, yang diperkirakan punya nilai sekitar 64 juta euro.
Tak heran jika presiden Atletico Madrid, Enrique Cerezo, lantas sempat berkomentar: Madrid takkan menangisi mereka yang tengah mengalami cedera, karena skuat mereka begitu kaya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi & Preview Liga Champions: Real Madrid vs Atletico
Liga Champions 21 April 2015, 23:59 -
Data & Fakta Liga Champions: Real Madrid vs Atletico Madrid
Liga Champions 21 April 2015, 23:32 -
Jelang Derby Madrid, Simeone Pusing Tentukan Tim
Liga Champions 21 April 2015, 22:46 -
Inilah Pemain Atletico Yang Diwaspadai Ancelotti
Liga Champions 21 April 2015, 21:44 -
Kross: Modric Sangat Penting Bagi Madrid
Liga Champions 21 April 2015, 21:21
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39