Situasi Modric Dimonitor Chelsea, United dan City
Editor Bolanet | 7 Januari 2013 22:30
Modric bahkan disebut sebagai pembelian terburuk di la Liga musim ini. Pemain timnas Kroasia ini belum bisa menunjukkan bahwa dirinya pantas dihargai 33 juta pound oleh Madrid.
Melihat situasi itu, para raksasa Premier League mulai waspada. Setidaknya sudah ada tiga klub yang dikabarkan tengah berjaga-jaga untuk mengantisipasi andainya Modric berniat hengkang dari Santiago Bernabeu.
Manchester City, dan Manchester United terus mengamati perkembangan situasi Modric di Madrid, demikian laporan The Daily Mail. Tiga klub ini memang sudah tertarik kepada sang playmaker sejak musim lalu. Ketiganya akhirnya kalah bersaing dengan Madrid dalam perebutan tanda tangn Modric.
Sejauh ini Modric sendiri mengaku masih ingin memperjuangkan tempat di skuad Madrid. Ia mengaku kesulitan karena ketatnya persaingan di tim Madrid namun belum berniat menyerah saat ini. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: United Akan Juara, Arsenal Tersingkir
Liga Champions 6 Januari 2013, 21:59 -
Lotito: Jika Ingin, Lazio Pasti Bisa Dapatkan Lampard
Liga Italia 6 Januari 2013, 17:30 -
Highlights FA Cup: Southampton vs Chelsea
Open Play 6 Januari 2013, 15:30 -
Liga Inggris 6 Januari 2013, 15:15
-
Benitez: Demba Ba Bakal Ringankan Beban Torres
Liga Inggris 6 Januari 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39