Simeone Sebut Liga Champions Tak Membosankan Seperti La Liga
Editor Bolanet | 11 Desember 2013 19:37
Sebelumnya pelatih asal itu menyebut kompetisi La Liga merupakan kompetisi yang membosankan. Dalam penilaiannya saat ini belum ada tim yang dapat menggeser dominasi Real Madrid dan Barcelona FC.
Liga Champions adalah kompetisi bagus. Selalu mendapat pengalaman baru dan lebih kompetitif dari La Liga, ujar Simeone kepada wartawan.
Banyak tim berbeda yang sanggup menjuarai dalam beberapa tahun ini. Sementara di liga domestik cuma didominasi Madrid dan Barcelona.
Inilah mengapa Liga Champions tidak membosankan, tukasnya.
Di Liga Champions pasukan Simeone tergabung dalam Grup G bersama Porto, Zenit St Peterburg dan Austria Vienna. Atletico pun sudah mengantongi tiket lolos ke babak 16 besar sebagai juara grup. (foes/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Betah di Madrid, Bale Jual Rumahnya di Inggris
Bolatainment 10 Desember 2013, 23:03 -
'Bale Hebat Karena Dibantu Ronaldo'
Liga Spanyol 10 Desember 2013, 22:36 -
Kaka: Pengalaman di Madrid Menyenangkan Tapi Sulit
Liga Champions 10 Desember 2013, 19:58 -
Kaka Selalu Ingin Kembali Ke AC Milan
Liga Inggris 10 Desember 2013, 19:09 -
10 Pemain Terbaik Real Madrid di UCL 2013/14
Editorial 10 Desember 2013, 16:49
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40