Simeone: Saya Bukan Mentor Griezmann
Editor Bolanet | 28 September 2016 07:06
Griezmann berkembang menjadi salah satu striker terbaik dunia, sejak bergabung dengan Atletico di 2014.
Pemain berusia 25 tahun menekankan awal pekan ini bahwa ia ingin terus bekerja dengan Simeone dan sempat takut manajer Argentina akan bergabung dengan PSG musim panas ini.
Namun Simeone mengatakan pada FFT: Saya tidak merasa seperti mentor Griezmann, saya hanya pelatih yang membantunya sebagai pemain sepakbola dan juga individu.
Kami membantu seorang pesepakbola yang luar biasa untuk meraih potensinya secara maksimal dan saya hanya manajer lain yang kebetulan mampu melakukannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Mor: Terima Kasih Ronaldo
Liga Champions 28 September 2016, 21:14 -
Mengapa Real Madrid Bermain Imbang Melawan Dortmund?
Editorial 28 September 2016, 20:52 -
Lahm: Atletico, Ujian Besar Pertama Bayern Munchen
Liga Champions 28 September 2016, 16:00 -
Liga Champions 28 September 2016, 15:15
-
Orang Tua Granit Xhaka Dukung Basel Kalahkan Arsenal
Liga Champions 28 September 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39