Silva: Tak Ada Favorit di Laga Porto vs Juventus
Afdholud Dzikry | 22 Februari 2017 10:25
Bola.net - - Penyerang andalan Porto, Andre Silva tak percaya bahwa ada unggulan saat mereka bertemu dengan wakil Italia, Juventus di babak 16 besar Liga Champions.
Porto akan menjamu raksasa Italia, Juventus di leg pertama babak 16 besar Liga Champions yang digelar di Estadio Do Dragao, Kamis (23/2) dini hari nanti. Dan pada awal bulan depan, giliran mereka yang bertandang ke Juventus Stadium.
Kami telah mempelajari Juventus dengan sangat hati-hati. Mereka adalah tim yang bagus dan solid, tapi kami juga memiliki pasukan tempur yang kuat, ujarnya.
Saya tak percaya ada favorit di pertandingan ini dan hanya pada akhir pertandingan kita akan melihat apa hasilnya, tandasnya.
Selain itu, Silva juga memberikan pujian atas pertahanan Juventus. Dan dia yakin pertahanan juga akan menjadi fokus timnya pada pertandingan ini.
Juventus memiliki pertahanan yang bagus, tapi kami juga bagus dan tahu cara bermain sepakbola, bagaimana mencetak gol dan bagaimana untuk bereaksi dalam sebuah situasi. Ketika situasi berubah, begitu juga kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Setinggi Langit Higuain untuk Dybala
Liga Italia 21 Februari 2017, 23:19 -
Ditolak Kiper Juventus, PSSI Andalkan Kiper Asli Indonesia
Tim Nasional 21 Februari 2017, 20:45 -
Lawan Porto, Higuain: Stadion Mereka Indah
Liga Champions 21 Februari 2017, 19:37 -
Lippi: Juve Akan Juara Liga Champions
Liga Champions 21 Februari 2017, 18:54 -
Higuain Ingin Bobol Gawang Casillas
Liga Champions 21 Februari 2017, 17:43
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39