Silva: Awas Chelsea, PSG Lebih Hebat Sekarang
Editor Bolanet | 15 Februari 2016 10:52
Kapten tim Paris mengatakan kubunya kini berada dalam kondisi yang jauh lebih baik, dibandingkan pertemuan terakhir kedua tim yang berlangsung pada Maret 2015 silam di kompetisi kasta tertinggi antarklub Eropa.
Ini adalah undian yang luar biasa, karena kami sudah amat mengenal mereka, Chelsea, dengan baik. Mereka punya banyak pemain Brasil, tidak jauh dari Paris, dan ada rivalitas antara kedua tim. Ya, ini kali ketiga kami melawan mereka dalam tiga tahun. Kami kalah di pertemuan pertama dan kami menang di kesempatan kedua dan inilah yang ketiga, tutur Silva pada The Telegraph.
Saya kira kami jauh lebih baik sekarang. Saya kira tim ini wajib memenangkan Liga Champions, namun kami bermain lebih fokus di Ligue 1, hingga kami punya kans untuk mengistirahatkan pemain demi kompetisi Eropa.
Sulit untuk memenangkan semua trofi. Ketika Anda terbiasa menang, Anda harus bisa mempertahankan level permainan dan konsentrasi yang sama. Kadang Anda berpikir telah meraih kemenangan sebelum laga dimulai, karena tim Anda amat kuat. Namun saya kira tim kami sudah siap meraih sukses besar di Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hiddink Tak Ingin Mainkan Terry Lawan PSG
Liga Champions 14 Februari 2016, 23:17 -
Terry Diragukan Tampil Kontra PSG
Liga Inggris 14 Februari 2016, 06:30 -
Hiddink Pede Bisa Raih Hasil Positif Kontra PSG
Liga Inggris 14 Februari 2016, 05:41 -
Hiddink Puji Performa Costa Lawan Newcastle
Liga Inggris 14 Februari 2016, 05:38 -
Hiddink Senang Chelsea Bantai Newcastle
Liga Inggris 14 Februari 2016, 05:22
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39