Shakhtar Tak Suka Harus Bertemu Bayern
Editor Bolanet | 18 Desember 2014 01:34
Sang manajer, Mircea Lucescu secara gamblang menunjukkan sikapnya yang tak suka dengan hasil drawing itu.
Pada tahap ini, saya tak mau bertemu Real Madrid, karena mereka juara bertahan, saya tak mau Barcelona, karena kami sudah berhadapan berulang kali, dan saya tak mau Bayern.
Bayern adalah tim terkuat di Eropa yang memiliki dukungan luar biasa dan stadionnya selalu penuh. Bayern adalah favorit pada duel ini. Tapi dalam sepak bola tak ada yang tak mungkin. ungkap Lucescu dikutip fourfoutwo.com.
Salah satu faktor yang diakui Lucescu akan menyulitkan timnya adalah mereka tak akan bermain di kandang sendiri, Donbass Arena. Konflik politik Ukraina - Rusia membuat UEFA menggeser venue pertandingan ke Arena Lviv. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo, 53 Lawan, 2 Luput Dari Sasaran
Bola Dunia Lainnya 17 Desember 2014, 15:57 -
Football Manager Prediksi Madrid Juara Liga Champions
Liga Champions 17 Desember 2014, 14:20 -
Hadapi Barca, Pellegrini Kapok City Dapat Kartu Merah
Liga Champions 17 Desember 2014, 13:55 -
Dzeko Pede City Eliminasi Barcelona
Liga Champions 17 Desember 2014, 13:44 -
Blanc: Chelsea Makin Kuat Musim Ini
Liga Champions 17 Desember 2014, 11:54
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39