Shakhtar Donetsk Sudah Mau Lepas Mkhitaryan
Editor Bolanet | 28 Juni 2013 07:15
Sebelumnya, Palkin mengatakan bahwa tawaran Borussia Dortmund untuk Mkhitaryan telah ditolaknya. Proposal klub Bundesliga itu sebesar €28 juta Euro ditolak mentah-mentah.
Belum lagi adanya minat dari . Mereka juga kerap diberitakan bakal segeran mendapatkan tanda tangan gelandang Timnas Armenia tersebut. Namun, hingga saat ini belum juga terealisasi. Adapun, Anzhi Makhachkala juga masuk dalam bursa Mkhitaryan.
Henrikh adalah pemain penting kami. Shakhtar ingin tetap memakai jasanya, tetapi kami juga mendengarkan tawaran-tawaran klub lain, dan melepasnya bukanlah hal yang mustahil, ujar Palkin kepada harian ; Izvestia.
Shakhtar sudah kehilangan beberapa pemain penting seperti dan . Kami tak berniat menjual saja, namun kami juga berhasrat mendatangkan pemain berkualitas. Kami sadar dengan kualitas Mkhitaryan, tetapi kami juga sadar bisa kehilangan jasanya di masa mendatang, pungkasnya.[initial]
Legenda Liverpool Dukung Pembelian Mkhitaryan
Dortmund Tawar Mkhitaryan 23 Juta
Target Liverpool, Mkhitaryan Absen Dari Sesi Latihan Shakhtar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Tawar Mkhitaryan €23 Juta
Liga Champions 27 Juni 2013, 07:00 -
Ancelotti: Gelar Liga Champions Tanggung Jawab Saya
Liga Champions 27 Juni 2013, 02:13 -
Detail Jersey: Anderlecht Away Musim 2013-2014
Open Play 26 Juni 2013, 06:33 -
Sanksi Eropa Untuk Fenerbahce dan Besiktas
Liga Champions 26 Juni 2013, 04:28 -
20 Rekor Transfer Pemain Jerman
Editorial 25 Juni 2013, 07:08
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39