Selain Messi, Morata Waspadai Iniesta
Editor Bolanet | 2 Juni 2015 06:13
Bagi semua calon lawan Barca, pemain yang paling diwaspadai tentu saja adalah Lionel Messi. Kehebatan La Pulga sudah mampu membuat gentar para lawan, bahkan sebelum pertandingan dimulai.
Selain Messi, Morata juga sangat mewaspadai kehebatan Andres Iniesta. Morata mengaku mengetahui kehebatan Iniesta terutama karena ia pernah bermain bersama di timnas Spanyol.
Jika bisa memilih, saya inginnya semua pemain Barca tidak bisa bermain, bukan cuma Messi. Tapi serius, saya sangat kagum kepada Iniesta. Dia adalah pemain favorit saya dan kami sempat bermain bersama di timnas, terang Morata kepada AS.
Iniesta sendiri sempat diragukan akan tampil di final nanti. Pasalnya, gelandang Spanyol itu mengalami cedera dalam partai final Copa del Rey. [initial]
Baca Juga:
- Marchisio Optimis Tevez Bakal Bawa Juventus Kalahkan Barcelona
- Vidal: Final Liga Champions Pertandingan Terpenting Dalam Hidup Saya
- Setelah Khedira, Juventus Segera Resmikan Transfer Neto
- Trofi Liga Champions Akan Lengkapi Musim Luar Biasa Juventus
- Chiellini Tanggapi Gol Indah Messi di Final Copa del Rey 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Tanggapi Gol Indah Messi di Final Copa del Rey 2015
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:48 -
Pirlo: Xavi Seorang Juara Sejati
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:36 -
Tevez Akan Berikan Segalanya Demi Trofi Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:34 -
Pirlo: Barcelona Favorit di Final Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:20 -
Marchisio Tegaskan Barcelona Tidak Membuat Juventus Gentar
Liga Champions 1 Juni 2015, 21:57
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39