Seedorf Keluhkan Minimnya Pelatih Kulit Hitam
Editor Bolanet | 12 September 2014 07:31
UEFA belum lama ini merilis program 'Captain of Change', yang bertujuan untuk mengembangkan budaya keragaman di dunia manajerial. Mantan pemain Real Madrid dan Prancis, Christian Karembeu, ditunjuk sebagai duta program tersebut.
Saya sedih melihat tidak terlalu banyak pelatih kulit hitam. Dari sekian banyak pemain kulit hitam yang pensiun, berapa banyak dari mereka yang menjadi pelatih?, tutur Seedorf pada La Gazzetta Dello Sport.
Memang benar bahwa kita tak seharusnya hanya melihat warna kulit dari seseorang, namun hal tersebut juga merupakan aspek tersendiri. Banyak kolega memberikan solusi yang drastis terhadap masalah ini, namun tidak ada satu pun yang bisa memberikan solusi jangka panjang, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Manchester City Diistimewakan UEFA?
- Gerrard Minta Liverpool Bertahan di Liga Champions Musim Depan
- Gerrard: Liverpool Bukan Sekedar Tim Pelengkap di Liga Champions
- Ozil Belum Puas Sebelum Arsenal Juara Liga Champions & EPL
- Capello Nilai Bayern dan Chelsea Favorit di Liga Champions
- Ronaldinho, Dari Gremio, Calcio Hingga Meksiko
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard Minta Liverpool Bertahan di Liga Champions Musim Depan
Liga Champions 11 September 2014, 22:29 -
Gerrard: Liverpool Bukan Sekedar Tim Pelengkap di Liga Champions
Liga Champions 11 September 2014, 21:43 -
Ozil Belum Puas Sebelum Arsenal Juara Liga Champions & EPL
Liga Champions 11 September 2014, 09:29 -
Capello Nilai Bayern dan Chelsea Favorit di Liga Champions
Liga Champions 11 September 2014, 04:42 -
Ronaldinho, Dari Gremio, Calcio Hingga Meksiko
Open Play 10 September 2014, 16:03
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39