Seedorf: James Harus Terus Berjuang di Madrid
Editor Bolanet | 13 April 2016 08:27
Gelandang Kolombia kabarnya bakal dijual di akhir musim ini, usai ia gagal menunjukkan penampilan prima dan seringkali hanya dijadikan cadangan oleh manajer Zinedine Zidane.
Pemain seperti James tidak boleh kehilangan akal sehatnya. Ia harus terus berjuang dan berlatih dengan baik. Tim tidak boleh hanya tergantung pada satu pemain namun usaha kolektif, tutur Seedorf pada Marca.
Hal tersebut akan tergantung apakah sang pemain punya keseimbangan atau tidak. Ketika sebuah tim merasa mereka punya tujuan yang sama, keseimbangan itu akan muncul, namun setiap pemain punya karakteristiknya sendiri.
Jika Kolombia meraih prestasi di Piala Dunia, James memainkan peran penting dalam hal tersebut. Saya kira ia tidak punya masalah. Ia adalah pemain yang mampu menyerang, bertahan, namun ia juga membutuhkan keberuntungan di dalam tim. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Kemenangan, Madrid Ubah Lapangan Santiago Bernabeu
Bolatainment 12 April 2016, 22:24 -
Bernabeu Masih Perawan di Liga Champions
Liga Champions 12 April 2016, 21:04 -
Harga Turun, Madrid Segera Resmikan Transfer Hazard
Liga Spanyol 12 April 2016, 15:48 -
'Madrid Akan Senang Lepas James Rodriguez'
Liga Spanyol 12 April 2016, 15:44 -
Euro 1980: Lahirnya Si Malaikat Pirang Jerman, Bernd Schuster
Piala Eropa 12 April 2016, 14:55
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39